Selasa, 15 Desember 2009

NUPTK

NUPTK nomer unik pendidik dan tenaga kependidikan adalah nomer khusus yang diberikan kepada pendidik dan tenaga kendidikan berguna untuk mempercepat proses pendataan yang berkaitan dengan 1. penangkatan dan pemenuhan pendidik dan tendik. 2. penajuan sertifikasi. 3. pengajuan kenaikan pangkat. 4. bantuan dan beasiswa. 5. perlindungan dan asuransi. Mengingat pentingnya NUPTK maka FTHSNI BREBES telah menadakan workshop NUPTK dan sekarang entry data NUPTK telah selesai yang selanjutnya data akan diproses di DEPDIKNAS Jakarta.

Tidak ada komentar:

Posting Komentar